Kumpulan Berita
Fadli Zon mengatakan setiap film yang diciptakan adalah cerminan keanekaragaman dan kekayaan budaya Indonesia.
Kementerian Kebudayaan menetapkan Gedung Peruri sebagai cagar budaya nasional.
Nasaruddin Umar meminta agar para masyarakat terutama cendikiawan Buddhis untuk melestarikan warisan budaya.
Giring Ganesha mengungkapkan niatnya untuk vakum dari dunia hiburan yang telah membesarkan namanya. Keputusan ini diambil karena dia ingin fokus mengabdi sebagai Wakil Menteri Kebudayaan, mendampingi Fadli Zon.
Nadiem Makarim telah melakukan serah terima jabatan dengan tiga menteri terpilih di Kabinet Merah Putih
Prabowo Subianto sebagai Presiden mempunyai komitmen untuk memajukan kebudayaan Indonesia.
Fadli Zon terpilih menjadi Menteri Kebudayaan di Kabinet Merah Putih. Pengumuman menteri dibacakan langsung oleh Presiden Prabowo Subianto bersama bersama Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka di Istana Merdeka, Jakarta.
Riwayat pendidikan Fadli Zon cukup mentereng dan memiliki karier cemerlang.