Kumpulan Berita
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno meyakini prospek ekonomi Indonesia tetap cerah.
Bank Indonesia (BI) menyampaikan bahwa sinergi dan kolaborasi merupakan kunci penting untuk menghadapi ketidakpastian ekonomi pada 2023.
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengakui target pertumbuhan ekonomi 2023 sangat ambisius.
Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo optimis Indonesia masih bisa tumbuh positif dengan baik di tahun 2023.
Presiden Jokowi mengklaim bahwa infrastruktur yang dibangunnya di luar Pulau Jawa mempengaruhi investasi dan pertumbuhan ekonomi.
Zulkifli Hasan menyatakan optimistis perekonomian Indonesia tetap tumbuh meski ada prediksi resesi di 2023
Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) tengah membuat rencana strategis menjelang libur Natal dan Tahun Baru 2023 (Nataru).
Menko Airlangga menyampaikan bahwa optimalisasi potensi BIMP-EAGA merupakan kunci penting untuk mempercepat capaian sesuai visi 2025.