Kumpulan Berita
Wakil Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad mengaku telah menyiapkan ruangan untuk dua komisi baru di lembaga parlemen. Untuk itu, ia memastikan tak ada pembangyunan gedung baru pasca bertambahnya komisi di DPR RI.
Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) berencama akan mengesahkan susunan pimpinan Komisi XII dan XIII pada Rabu (23/10/2024) hari ini.
Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Gerindra, Bob Hasan, resmi terpilih sebagai Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI periode 2024-2029.
Wakil Ketua DPR RI, Saan Mustopa memberikan sorotan terhadap Menteri Desa dan Daerah Tertinggal, Yandri Susanto terkait surat undangan kegiatan haul, Hari Santri, dan tasyakuran di Ponpes Bai Mahdi Sholeh Ma'mun yang menggunakan kop surat Kementerian Desa dan Daerah Tertinggal.
Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI secara resmi menetapkan pimpinan sekaligus anggota Komisi IV DPR RI. Komisi ini, akan dipimpin langsung oleh Siti Hediati Haryadi atau biasa disapa Titiek Soeharto.
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI telah resmi menetapkan nama keanggotaan fraksi dalam alat kelengkapan dewan (AKD). Penetapan ini dilakukan dalam rapat paripurna yang digelar pada Selasa (22/10/2024).
Ketua DPR RI Puan Maharani memastikan siap bergotong royong dengan pemerintah Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka untuk membangun negeri.
Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan, pembentukan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) DPR RI seperti Komisi dilakukan usai susunan kabinet Presiden ke-8 RI Prabowo Subianto terbentuk.