Kumpulan Berita
Mereka langsung menggelar orasi menuntut hak-hak buruh, yakni soal jaminan hari tua (JHT).
Aksi akan diikuti ribuan (buruh) karena puluhan ribu tidak memungkinkan dengan penerapan protokol kesehatan yang ketat.
Sementara, ratusan anggota kepolisian dari Polda Metro Jaya tampak berjaga-jaga di lokasi.
Gubernur Banten Wahidin Halim mencabut laporan terhadap 6 buruh yang terobos ruang kerjanya.
Untuk sementara, digantikan oleh pelaksanaan tugas yang diisi oleh Sekretaris Satpol PP Provinsi Banten.
Massa menuntut revisi Upah Minimum Provinsi (UMP) dan Upah Minimum Kabupaten (UMK) sebesar 5,4 persen.
Berikut rute-rute yang mengalami penyesuaian:
Buruh kembali menyuarakan aspirasinya terkait Upah Minimum Provinsi (UMP).