Kumpulan Berita
Karena kami menjaga kondusivitas ya biar suasana tenang damai. Jangan menambah beban rakyat.
Ribuan buruh yang berdemonstrasi di sekitar Gedung DPR/MPR, Senayan, Jakarta, akhirnya membubarkan diri.
Jenderal bintang dua itu menaikki mobil komando dan memberi apresiasi kepada buruh.
Massa buruh terlihat sempat memisahkan diri sebelum menggelar demonstrasi di depan Kompeks Parlemen Senayan.
Massa buruh menyuarakan tiga tuntutan utama dalam unjuk rasa hari ini di DPR dan Istana Negara.
Mereka yang tergabung dalam Gabungan Aksi Roda Dua (Garda) Indonesia, merasa posisi mereka bukan buruh, melainkan mitra perusahaan.
Sebanyak 8.000 personel gabungan dari unsur TNI dan Polri diterjunkan untuk mengamankan demo buruh.
Jokowi berjanji akan mengkalkulasi terlebih dahulu usulan meninjau ulang rencana menaikkan iuran BPJS Kesehatan di kelas III.