Kumpulan Berita
Lima pelaku anak diduga menganiaya pelajar SMP negeri di Kota Batu, ditetapkan tersangka.
Korban meninggal dunia pada Jumat (31/5/2024).
"Dari hasil pemeriksaan korban dan para pelaku kelahiran tahun 2009," kata Kapolsek Tamansari Iptu Jajang
Pelaku juga siswi SMP, yakni dari SMP Wira Buana.
Korban adalah siswi SMP Al-Basyariah berinisial K dan dianiaya dua ABH dari sekolah SMP Wira Buana.
Kejadian itu terjadi di lapangan tanah merah Bulak Jagal, Bojonggede, Kabupaten Bogor pada Kamis 16 Mei kemarin.
"Lagi diproses nih oleh PPA. Iya sudah (korban buat laporan polisi). Pelaku masih proses penyelidikan," ucap Made.
"Udah kak sakit, sakit," ucap seorang siswi yang diduga korban bully dan penganiayaan dalam sebuah video.