Kumpulan Berita

bogor


Megapolitan
29 November 2024

Habis Top Up Dompet Digital, Pria di Bogor Tewas di Depan Minimarket

Pria paruh baya berinisial DIP (54), meninggal dunia di depan minimarket Pandu Raya, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor. Diduga, pria itu meninggal dunia karena serangan jantung.

Megapolitan
28 November 2024

Terbawa Arus Sungai, Jembatan Jalur Puncak 2 Penghubung Desa Hambalang-Babakan Madang Terputus 

Jembatan di Jalan Puncak 2 penghubung Desa Hambalang Kecamatan Citeureup, dan Desa Babakan Madang Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, ambruk terbawa arus sungai.

Megapolitan
27 November 2024

Pajero Tabrak 5 Kendaraan di Bogor, Pengemudi Sempat Kabur

Mobil Mitsubihsi Pajero menabrak sejumlah kendaraan di Jalan KS Tubun, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor. Pengemudi mobil sempat berusaha melarikan diri tetapi berhasil diamankan.

Megapolitan
24 November 2024

Sedang Mandi, 5 Anak di Bogor Sempat Terjebak Luapan Air Sungai Cidurian

Sejumlah anak sempat terjebak di Sungai Cidurian, Kecamatan Cigudeg, Kabupaten Bogor. Mereka terjebak karena aliran sungai meluap.

Megapolitan
23 November 2024

Cawalkot Bogor Dedie A. Rachim Gelar Kampanye Terakhir Bertema Pesta Djuara

Dedie A. Rachim menggelar kampanye terkahirnya di wilayah Cikaret, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor. Event yang turut dihadiri oleh partai politik koalisi ini bertema 'Pesta Djuara'.

Megapolitan
22 November 2024

Pentolan Kelompok Tawuran di Bogor Ditangkap, Polisi Sita Sabu-Sabu Hingga Jaket Lapis Baja

Polisi menangkap pentolan kelompok tawuran yang bernama Tim Ogah Mundur (TOM) di wilayah Kota Bogor. Tersangka berinisial UK (29) itu ditangkap atas kepemilikan narkotika jenis sabu.

Destinasi
20 November 2024

6 Wisata Keluarga Murah Meriah di Sentul yang Hits

Wisata murah meriah di Sentul berikut ini bisa menjadi rekomendasi bagi kamu yang ingin berlibur bersama keluarga tercinta.

Megapolitan
20 November 2024

Asal Usul Granat Rakitan Disimpan di Poskamling Tamansari Bogor, Rupanya Jaminan Utang

Asal usul granat rakitan yang ditemukan warga Desa Sukajadi, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.