Kumpulan Berita
Gunung Ibu di Halmahera Barat, Maluku Utara mengalami 12 kali erupsi beruntun sejak dini hari hingga pagi ini, Jumat, 26 September 2024.
Bimtek Kencana ini dibuka langsung oleh Dr. Drs. Amran, MT Selaku Plh. Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan.
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan Gunung Semeru meluncurkan abu vulkanik 600 meter di atas puncak.
Hujan yang melanda kawasan Jakarta pada Kamis (12/9/2024) sore menyebabkan sejumlah pohon tumbang.
Banjir merendam wilayah Kampung Cidawolong, Desa Biru, Kecamatan Majalaya, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Barat mendorong pemerintah daerah (Pemda) untuk meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi potensi ancaman bencana hidrometeorologi pada saat Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meninjau dua lokasi bencana alam di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa 3 September 2024. Di mana, peristiwa tersebut menewaskan 2 orang dan 4 luka-luka.
Kejadian tersebut disebabkan oleh hujan deras disertai angin kencang yang melanda Kota Bogor.