Kumpulan Berita
Muniri (33) pelaku pembegalan di Kampung Jati Cilik, Desa Cakung, Kecamatan Binuang, Kabupaten Serang diciduk pihak kepolisian. Dia juga terpaksa dihadiahi timah panas lantaran mencoba melakukan perlawanan saat diamankan.