Kumpulan Berita

banjir


Megapolitan
5 March 2025

Banjir Landa Jaktim, PMI Kerahkan Relawan dan Bantuan untuk Warga Terdampak

Hujan deras yang mengguyur wilayah Jabodetabek sejak Minggu, 2 Maret 2025 menyebabkan debit air Sungai Ciliwung meningkat hingga meluap.

life
5 March 2025

5 Tips Menjaga Kesehatan Selama di Pengungsian

Hujan intensitas tinggi yang sempat mengguyur wilayah Jakarta dan sekitarnya mengakibatkan banjir parah di beberapa titik.

MNCTV Channel
5 March 2025

Tamu Tak Diundang Saat Banjir di Bekasi, dari Ular hingga Biawak

Banjir yang melanda Kota Bekasi, Jawa Barat, tak hanya menggenangi permukiman warga, tetapi juga membawa kejutan. Seekor ular sanca kembang sepanjang hampir tiga meter dan seekor biawak kecil ditemukan mengapung di tengah genangan air di Jalan Haji Agus Salim, Bekasi Timur, pada Selasa sore.

Megapolitan
5 March 2025

Atasi Banjir di Bekasi, Ratusan Personel Polairud Dikerahkan ke 8 Titik

Kepala Korps Polisi Air dan Udara (Kakorpolairud) Baharkam Polri, Irjen Yassin Kosasih mengatakan bahwa pihaknya mengerahkan sebanyak 200 personel untuk membantu penanganan banjir di Bekasi.

Jabar
5 March 2025

Banjir di Karawang Setinggi 3 Meter, Ribuan Jiwa Masih Bertahan di Rumah

Banjir di Karawang dilaporkan semakin meninggi hingga mencapai 2 hingga 3 meter, Rabu (5/3/2025). Tiga orang warga Desa Mulyajaya, Kecamatan Telukjambe Barat terseret arus banjir.

Hot Issue
5 March 2025

Pengumuman THR Pekerja Swasta Ditunda karena Ada Banjir

Kemenaker menunda pengumuman aturan Tunjangan Hari Raya (THR) Lebaran 2025 bagi pekerja swasta.

Megapolitan
5 March 2025

Banjir di Perumahan Duren Jaya Bekasi Berangsur Surut, Warga Mulai Bersihkan Lumpur

Kepala Pelaksanaan BPBD Kota Bekasi, Priadi Santoso menyampaikan beberapa titik banjir di Bekasi berangsur surut. Namun kata dia banjir masih merendam di Perumahan Duren Jaya, Bekasi Timur.

life
5 March 2025

Viral Pedagang Takjil Tetap Jualan saat Banjir, Dagangannya Bikin Ngiler Netizen

Meski di tengah musibah banjir, tak sedikit pedagang yang tetap berjualan untuk mengais rezeki di bulan Ramadhan.