Kumpulan Berita
Ketika intensitas hujan tinggi, material itu bisa turun seketika sehingga berpotensi menyebabkan banjir bandang susulan.
Korban banjir lahar dingin dan longsor di Sumatera Barat sudah ditemukan 61 orang meninggal dunia, dan 14 orang masih dinyatakan hilang.
Pihak kepolisian menyerahkan jenazah korban banjir lahar dingin tersebut kepada pihak keluarganya.
Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto mengunjungi lokasi banjir lahar dingin di Kabupaten Tanah Datar dan Agam.
Polri juga menyalurkan bantuan untuk meringankan penderitaan para korban terdampak bencana alam ini.
Baznas membangun jembatan darurat akibat banjir bandang pada Selasa (14/5/2024).
Selain tugas identifikasi, tim medis juga memberikan pelayanan kesehatan darurat kepada para korban selamat.
Kisah Julia korban selamat banjir bandang lahar dingin di Sumbar.