Seorang pengendara mobil berinisial U (53) tewas setelah dipukuli oleh pengendara mobil lainnya, di Jalan Metrojaya III, Kayu Putih, Pulogadung, Jakarta Timur (Jaktim). Kasus penganiayaan ini melibatkan pelaku berinisial YTZ (46).
Calon Gubernur Sulawesi Tengah nomor urut 1, Ahmad HM Ali menegaskan komitmennya untuk menghadirkan pemerataan layanan kesehatan di seluruh wilayah provinsi itu.
Calon Gubernur Sulawesi Tengah nomor urut 1, Ahmad HM Ali menegaskan tidak ada tim pemenangannya menyebarkan sembako menjelang pencoblosan Pemilihana Kepala Daerah (Pilkada) provinsi itu.
TELUK BENTUNI - Bendahara Umum Partai Perindo Michael Victor Sianipar menghadiri pertemuan antara Dewan Pengurus Pusat (DPP), Dewan Pengurus Wilayah (DPW) dengan Dewan Pertimbangan Daerah Partai Persatuan Indonesia Teluk Bentuni, Papua Barat, Jumat (22/11/2024).
Partai Perindo melakukan konsolidasi pemenangan calon bupati Teluk Bintuni (Yohanis Manibuy - Joko Lingara) dalam pemilihan kepala daerah 2024 di tanah Papua.
JAKARTA - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mengendarai jetski dalam acara Jetski Event Panglima Cup di Pulau Kelor, Kepulauan Seribu, Jakarta, Sabtu (23/11/2024).
Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-79, Korem 052/Wiyayakusuma dan UP Museum Kebaharian berkolaborasi mengadakan touring jetski dan penanaman mangrove di Pulau Kelor sebagai wujud menjaga lingkungan dan melestarikan kebudayaan.
ANTARA FOTO/Alif Bintang/aaa/nz
JAKARTA – Kampanye akbar pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ridwan Kamil-Suswono (RIDO), di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Sabtu (23/11/2024). Ketua Tim Sukses (Timses) Pemenangan RIDO, Ahmad Riza Patria, mengungkapkan bahwa sebanyak 35.000 warga Jakarta hadir dalam acara tersebut, melebihi prediksi awal yang menyebutkan hanya 20.000 peserta.
Peserta kampanye terdiri dari berbagai kalangan, mulai dari relawan, organisasi masyarakat (ormas), hingga perwakilan partai pendukung dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus.
Kampanye ini juga menjadi penutupan masa kampanye, dengan Ariza menyatakan bahwa setelah acara ini, seluruh alat peraga kampanye akan dibersihkan, menyambut masa tenang yang akan berlangsung selama tiga hari menjelang hari pencoblosan.